Semarak Tiga Bahasa (STB) SE-ASEAN Kesyukuran 70 Tahun Al-Amien Prenduan
Dalam rangka Kesyukuran 70 Tahun Pondok Pesantren Al-Amien Prenduan, di antara rentetan agendanya panitia menyelenggarakan Semarak Tiga Bahasa yang diperuntukkan kepada pelajar dan mahasiswa se-ASEAN. Kegiatan ini bertujuan untuk senantia meningkatkan kemampuan berbahasa para generasi muda khususnya di bidang Bahasa Arab dan Bahasa Inggris