KH. Ahmad Fauzi Tidjani Lantik Pengurus Ikatan Keluarga Besar Al-Amien Kalimantan Timur
Ratusan alumni Al-Amien Prenduan menghadiri Rumah Jabatan Wali Kota Balikpapan guna mengikuti pelantikan pengurus IKBAL Bakorda Kaltim (28/01). Acara yang dipimpin KH. Dr. Ahmad Fauzi Tidjani ini berlangsung khidmat, dirangkaikan dengan peringatan Isra’ Mi’raj, serta diwarnai suasana haru dan kebanggaan.