Pimpinan Pondok Pesantren Al-Amien Prenduan Melantik IKBAL Bakorda Jember: Komitmen untuk Membawa Keberkahan dan Kolaborasi
Ikatan Keluarga Besar Al-Amien Prenduan Badan Koordinasi Daerah Jember atau yang dikenal dengan IKBAL BAKORDA JEMBER resmi mulai dipimpin oleh Ustadz Mukti Ali, S.Pd.I setelah dilantik oleh Pimpinan dan Pengasuh Pondok Pesantren Al-Amien Prenduan